TAG POLRES BIREUEN
Kapolres Bireuen AKBP Jatmiko Diperiksa Divpropam, Polda Aceh Tunggu Keputusan Mabes Polri
Kapolres Bireuen AKBP Jatmiko Diperiksa Divpropam, Polda Aceh Tunggu Keputusan Mabes Polri

Kapolres Bireuen, AKBP Jatmiko, tengah menjalani pemeriksaan oleh Divisi Profesi dan Pengamanan (Divpropam) Polri. Inspektorat Khusus (Irsus) Itwasum Polri juga turun tangan dalam proses ini.